Modern
Modern
Home
»
Daerah
»
Detail Berita


SEMINAR HASIL UKM-F SEAWEED 2025: ORGANISASI SEAWEED UNDIP GELAR SEMINAR HASIL TERHADAP PENELITIAN BIOTEKNOLOGI DAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT UNTUK MENGEMBANGKAN POTENSI PEMANFAATAN RUMPUT LAUT BERKELANJUTAN

Foto: Sesi Dokumentasi Seminar Hasil
Modern
Oleh : Anne Marie Heidija

Semarang, Gojateng.com -- UKM-F SEAWEED Universitas Diponegoro yang berasal dari Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan melaksanakan kegiatan Seminar Hasil (SEMHAS) pada Minggu, 07 Desember 2025. Kegiatan ini diselenggarakan di SEAWEED CENTER yang berlokasi di Jl. Tlogosari Utara III No.47F, Tembalang, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah.

Seminar ini menjadi wadah pemaparan hasil dua program kerja Divisi Penelitian dan Pengembangan (LITBANG), yaitu Riset Bioteknologi dan Riset Budidaya. Pelaksanaan SEMHAS bertujuan untuk menyampaikan capaian penelitian yang telah dilakukan oleh Divisi LITBANG serta menjadi sarana evaluasi dan diskusi ilmiah.

Kegiatan ini diikuti oleh anggota UKM-F SEAWEED, khususnya Seaweed Ranger angkatan 19 dan 20, serta dihadiri oleh beberapa tamu undangan dari luar organisasi, seperti perwakilan Farmasea dan Senat. Pemaparan hasil riset disampaikan oleh dua pemateri yang berasal dari anggota LITBANG, yaitu Silvia Saharani sebagai pemateri Riset Bioteknologi dan Fitri Khammilia sebagai pemateri Riset Budidaya.

Riset Bioteknologi berfokus pada pembuatan lip balm berbahan dasar rumput laut Kappaphycus alvarezii dengan penambahan buah naga sebagai pewarna alami. Formulasi lip balm dilakukan dengan mengombinasikan bahan utama rumput laut dengan bahan pendukung lainnya untuk menghasilkan sediaan yang sesuai untuk aplikasi pada bibir. 

Pengujian yang dilakukan pada riset ini meliputi uji pH, uji oles, uji homogenitas, dan uji organoleptik. Hasil pengujian menunjukkan bahwa lip balm memiliki pH yang masih berada pada kisaran aman, mudah dioleskan, homogen, serta memiliki penerimaan yang cukup baik dari segi warna, aroma, dan tekstur.

Riset Budidaya dilakukan menggunakan media galon air mineral sebagai wadah pemeliharaan rumput laut spesies Gracilaria sp. Penelitian ini menggunakan perlakuan berupa perbandingan kepadatan rumput laut, penggunaan aerasi, serta penambahan pupuk sebagai sumber nutrisi.

Aerasi berfungsi untuk menjaga sirkulasi air, sedangkan pupuk ditambahkan untuk mendukung pertumbuhan rumput laut selama masa pemeliharaan. Hasil pengamatan menunjukkan bahwa Gracilaria sp. Mampu tumbuh pada media tersebut dengan perlakuan yang diberikan.



Halaman :

Berikan Penilaian untuk Artikel Ini

Kata Kunci : Semarang, Seaweed Center, Semhas, Riset, Bioteknologi, Budidaya, Undip

Sorotan


Mahasiswa KKN Undip Beri Edukasi Bahaya Judi Online bagi Remaja Desa Tumbrep melalui Program Pendampingan Masyarakat Kemdiktisaintek 2025

Daerah

Program Pemberdayaan Masyarakat Oleh Mahasiswa Kemdiktisaintek: Mahasiswa KKN-T UNDIP Dorong Hak dan Perlindungan Remaja di Desa Tumbrep

Daerah

Program PMM Kemdiktisaintek: Sosialisasi Bahaya Merokok Oleh Mahasiswa KKNT UNDIP, Remaja Desa Tumbrep Tunjukkan Antusiasme Tinggi

Daerah

Program Pemberdayaan Masyarakat Oleh Mahasiswa Kemdiktisaintek: Es Krim Gula Aren Menjadi Media Seru Untuk Belajar Bahasa Inggris Anak MI 1 Tumbrep Oleh Mahasiswa KKNT UNDIP Kemdiktisaintek

Daerah

Program PMM Kemdiktisaintek : Aquaponik, Inovasi Hijau untuk Agroekowisata Edukasi Anak Sekolah oleh Mahasiswa KKNT UNDIP Kemdiktisaintek

Daerah

Pasang Iklan

Pilihan Redaksi

Program PMM Kemdiktisaintek : Mahasiswa KKN-T Kemdiktisaintek UNDIP Gelar Sosialisasi 5R untuk UMKM dan Masyarakat di Desa Tumbrep

Daerah

Program Pemberdayaan Masyarakat Oleh Mahasiswa Kemdiktisaintek : Mahasiswa KKN-T Kemdiktisaintek UNDIP Dorong Kesadaran Pengelolaan Sampah Lewat Program "Lindungi Lingkungan" di Desa Tumbrep

Daerah

Program PMM Kemdiktisaintek: Mahasiswa KKN Undip Promosikan Identitas Digital UMKM Gula Aren Turens Desa Tumbrep Lewat Instagram

Daerah

Program Pemberdayaan Masyarakat Oleh Mahasiswa Kemdiktisaintek: Mahasiswa KKNT Undip Hadirkan Buku Panduan Bisnis untuk Remaja & Warga Desa Tumbrep

Daerah

Program PMM Kemdiktisaintek : Mahasiswa KKN-T Kemdiktisaintek UNDIP Gelar Program “SADAR” untuk Cegah Penyalahgunaan Narkoba di Desa Tumbrep

Daerah

Pasang Iklan

Baca Juga

Program PMM Kemdiktisaintek: Mahasiswa KKN-T Universitas Diponegoro Pasang Kaca Cembung untuk Tingkatkan Keselamatan Lalu Lintas di Desa Tumbrep

Daerah

Program Pemberdayaan Masyarakat Kemdiktisaintek : Mahasiswa KKN Undip Membuat Peta Titik Rekomendasi Penjualan Gula Aren Semut

Daerah

Program Pemberdayaan Masyarakat Kemdiktisaintek : Mahasiswa KKN Undip Membuat Plang Edukasi Sampah Guna Meningkatkan Kesadaran Lingkungan Masyarakat

Daerah

Mengenal 12 Tipe Bonsai, Seni Miniatur Pohon yang Memikat Hati

Gojapan

KKN UPGRIS Kelurahan Ungaran Kenalkan Permainan Tradisional Berupa Egrang Kepada Anak-anak RW 10 Kelurahan Ungaran

Daerah

Pasang Iklan

Berita Lainnya

Semangat Warga Desa Diwak dan Mahasiswa KKN Kelompok 30 UPGRIS Menyatu dalam Senam Pagi

Daerah

Mahasiswa PGRI Semarang Berhasil Mewujudkan Sekolah Bebas Bullying di SD Negeri Diwak

Daerah

Sosialisasi Cuci Tangan oleh Mahasiswa KKN Universitas PGRI Semarang

Daerah

Mahasiswa KKN Tim IDBU 22 Lakukan Perawatan Gamelan Logam di Kelompok Kesenian Kuda Lumping Turonggo Tunggak Semi

Daerah

Bayar PBB Kini Cukup Dari Rumah! Mahasiswa KKN Permudah Warga Desa Dersansari dengan Layanan Online

Daerah

Pasang Iklan
Goenglish
Lihat Semua